KECAMATAN PANGKALAN

KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

Bupati, Wakil Bupati Lima Puluh Kota Beserta Rombongan Mengunjungi Korban Tanah Bergerak di Nagari koto Alam

Admin
Minggu, 15 Desember 2019
1,347 Dibaca
...

Kecamatan Pangkalan Koto Baru, Nagari Koto Alam (14/12/2019), menyikapi laporan bencana tanah bergerak yang terjadi di Jorong Simpang Tiga Nagari Koto Alam Kecamatan Pangkalan Koto Baru, Sabtu 14 Desember 2019 Bupati Lima Puluh Kota, Wakil Bupati Lima Puluh Kota, Anggota DPRD Kabupaten Lima Puluh Kota dapil II Syamsul Mikar, BNPB dan OPD terkait meninjau langsung ke lokasi dan memberikan bantuan makanan dan tikar kepada Korban.

Pada kesempatan tersebut Bupati Lima Puluh Kota Irfendi Arbi mengatakan akan mengupayakan Bantuan Rumah bagi Korban, mengingat rumah yang terkena bencana Tanah Bergerak tersebut sudah ambruk dan tidak dapat dihuni.

Berita terkait
share Bagikan berita
facebook Facebook
whatsapp Whatsapp
twitter Twitter
`

Feedback